Ad Unit (Iklan) BIG

Manfaat Do'a Dan Dzikir

Manfaat Do'a Dan Dzikir - Hallo sahabat Update Terkini, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Manfaat Do'a Dan Dzikir, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Pustaka Islami, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Manfaat Do'a Dan Dzikir
link : Manfaat Do'a Dan Dzikir

Baca juga


Manfaat Do'a Dan Dzikir


Manfaat Do'a Dan Dzikir Amat Banyak,
Jumlahnya bisa mencapai seratus lebih.
Akan kami sebutkan beberapa faedah mengingat Allah :

1. Mendatangkan keridhaan Allah.
2. Mengusir syaitan,menundukan dan mengenyahkannya.
3. Menghilangkan kesedihan hati dan kemuramannya.
4. Mendatangkan kegembiraan serta ketentraman dalam jiwa.
5. Menguatkan jasmani dan rohani.
6. Membuat hati dan wajah berseri-seri.
7. Melapangkan rezeki.
8. Menimbulkan rasa percaya diri dan menunjukan kharisma.
9. Menumbuhkan cinta kepada Allah yang merupakan ruh islam, inti agama, poros kebahagiaan dan keselamatan.
10. Menumbuhkan perasaan selalu diawasi oleh Allah, sehingga memasukkan seorang hamba ke dalam ihsan. Maka, ia beribadah kepada Allah seolah-olah ia melihat-Nya, tetapi bila ia tidak mampu, ketahuilah bahwa Allah pasti melihatnya.
11. Membuahkan ketundukan berupa kepasrahan diri kepada Allah dan niat kembali kepada-Nya. Selagi dia banyak bertaubat dengan menyebut asma-Nya, maka hatinya selalu ingat kepada Allah, sehingga Allah menjadi tempat mengadu serta tempat kembali baginya, juga sumber kebahagiaan dan kesenangannya, tempat bergantung pada saat senang ataupun ketika mendapat bencana atau musibah.
12. Mendekatkan diri kepada Allah semakin banyak seorang berdzikir maka semakin dekatlah ia kepada-Nya. Begitu pula sebaliknya.
13. Membuka pintu ma'rifat selebar-lebarnya. Semakin banyak dia berdzikir, semakin lebar pintu tersebut terbuka baginya.
14. Memupuk rasa takut kepada Allah dan menggugah hati untuk senantiasa memuliakan-Nya.
15. Membuat diri selalu diingat Allah Sebagaimana firman-Nya :
"Maka ingatlah kepada-Ku, Aku pun akan ingat kepadamu.... (QS.Al-Baqarah[2]:152)


Demikianlah Artikel Manfaat Do'a Dan Dzikir

Sekianlah artikel Manfaat Do'a Dan Dzikir kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Manfaat Do'a Dan Dzikir dengan alamat link https://re-plye.blogspot.com/2021/01/manfaat-do-dan-dzikir.html

Related Posts

Posting Komentar

Subscribe Our Newsletter